TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Artis yang Perankan Karakter Ganda di Drakor 2022, Aktingnya Keren

Kebanyakan karakternya punya sifat bertolak belakang

Lee Jong Won di drama The Golden Spoon (instagram.com/mbcdrama_now) | Song Joong Ki di drama Reborn Rich (instagram.com/jtbcdrama)

Bakat akting tentu tak dimiliki oleh semua orang. Para aktor dan aktris berbakat saja juga memiliki tantangan dan hambatan tersendiri dalam membintangi proyeknya. Salah satu tantangan berat adalah ketika harus melakoni dua karakter berbeda sekaligus.

Di sisi lain, tim produksi pun juga lebih selektif dan berhati-hati dalam memilih para pemainnya. Sejumlah aktor dan aktris di bawah ini dapat kepercayaan tim produksi untuk memerankan dua karakter dalam drakor 2022. Intip para artisnya di bawah ini, yuk!

1. Dramanya tengah tayang, Song Joong Ki menjadi kayawan miskin yang terbangun di tubuh cucu konglomerat usai dibunuh di Reborn Rich 

Song Joong Ki di drama Reborn Rich (instagram.com/jtbcdrama)

2. Perankan anak kembar identik, Ji Sung menunjukkan aktingnya sebagai penulis buku dan jaksa yang sifatnya berbeda di Adamas

Ji Sung di drama Adamas (instagram.com/surpassent_official)

3. Selanjutnya ada Park Hae Jin yang melakoni sosok pesulap dan karakter masa lalunya yang tragis dalam drama From Now On, Showtime! 

Park Hae Jin di drama From Now On, Showtime! (Dok. VIU/ From Now on Showtime)

4. Selain perankan orang Korut di masa lalu, Kang Ha Neul juga menjadi aktor musikal yang pura-pura jadi cucu orang kaya di Curtain Call 

Kang Ha Neul di drama Curtain Call (instagram.com/kbsdrama)

Baca Juga: 13 Aktor yang Perankan Karakter Ganda di KDrama, Terbaru Ji Sung 

5. Perankan 2 karakter bertolak belakang, Jung So Min melakoni sosok budak buta yang terasuki roh pembunuh bayaran di Alchemy of Souls

Jung So Min di drama Alchemy of Souls (instagram.com/tvn_drama)

6. Bisa melihat hantu, Kim Bum yang jadi dokter cerdas ini pun kerap dirasuki roh dokter genius yang membuatnya semakin berbakat di Ghost Doctor

Kim Bum di drama Ghost Doctor (instagram.com/tvn_drama)

7. Di awal kisah Jinxed at First, Ki Do Hoon terlebih dahulu tampil sebagai raja di masa lalu. Setelahnya, ia memerankan anak konglomerat di masa kini

Ki Do Hoon di drama Jinxed at First (Dok. VIU/Jinxed at First)

8. Lee Jong Won merupakan anak tunggal konglomerat yang nasibnya bertukar dengan teman miskinnya karena sendok emas di The Golden Spoon 

Lee Jong Won di drama The Golden Spoon (instagram.com/mbcdrama_now)

9. Seperti lawan mainnya, Jin Ki Joo juga perankan 2 tokoh sebagai seorang polisi dan seorang putri di masa lalu di From Now on Showtime 

Jin Ki Joo di drama From Now on Showtime (instagram.com/mbcdrama_now | instagram.com/jinkijoo)

Baca Juga: 10 Artis Korea yang Perankan Pecandu Alkohol di Drakor

Verified Writer

Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya