TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

12 Rekomendasi Drama Ringan tentang Konglomerat dan Cewek Biasa

Rekomendasi drama populer, nih

Im Yoon Ah dan Lee Jun Ho di drama King the Land (instagram.com/jtbcdrama)

King the Land merupakan salah satu drama yang sukses meraih perhatian penonton. Sebelum tayang, drama ini telah dinantikan oleh para penggemar karena dua pemeran utamanya, yakni Lee Jun Ho dan Im Yoon Ah.

Drama rilisan JTBC ini menyoroti kisah romansa anak konglomerat dan karyawan hotel miliknya. Ada beberapa drama lain yang menampilkan kisah serupa. Berikut 12 rekomendasi drama ringan tentang kisah cinta konglomerat dan cewek biasa.

1. Dibintangi Junho dan YoonA, King the Land (2023) mengisahkan cowok konglomerat dan pegawainya. Drakor ini menghibur dengan komedinya

poster drama King the Land (instagram.com/jtbcdrama)

2. Oh My Venus (2015) mengikuti kisah seorang pengacara cewek yang diet usai diselingkuhi. Ia pun jatuh cinta dengan pelatihnya yang seorang konglomerat

poster drama Oh My Venus (Dok. KBS/Oh My Venus)

3. Berfokus pada reinkarnasi Ban Ji Eum (Shin Hye Sun), See You in My 19th Life (2023) juga menampilkan romansa 2 couple berbeda kasta

poster drama See You in My 19th Life (instagram.com/tvn_drama)

4. Populer banget, Business Proposal (2022) menyoroti hubungan kontrak seorang CEO dan pegawainya. Keduanya berakhir jatuh cinta beneran

poster drama Business Proposal (instagram.com/sbsdrama.official)

5. What’s Wrong with Secretary Kim (2018) juga berkisah mengenai romansa bos dan sekretarisnya. Mereka ternyata kenal saat kecil

poster drama What’s Wrong with Secretary Kim (Dok. tvN/What’s Wrong with Secretary Kim)

Baca Juga: Rekomendasi Drama Korea Ongoing Juli 2023 dengan Rating 2 Digit

6. Kalau Strong Woman Do Bong Soon (2017) suguhkan cewek biasa dengan kekuatan super yang terjerat romansa dengan anak konglomerat

poster drama Strong Woman Do Bong Soon (Dok. JTBC/Strong Woman Do Bong Soon)

7. Bergenre fantasi, The Beauty Inside (2018) kisahkan aktris populer yang kerap berubah wujud. Ia terjerat romansa dengan konglomerat

poster drama The Beauty Inside (instagram.com/management_soop)

8. I Am Not a Robot (2017) tampilkan konglomerat yang alergi saat menyentuh manusia. Ia pun jatuh cinta pada cewek yang pura-pura jadi robot

poster drama I Am Not a Robot (Dok. MBC/I Am Not a Robot)

9. Pada 2018, Devilish Joy tayang dengan mengisahkan romansa cowok kaya raya dan artis yang tak populer karena skandal

poster drama Devilish Joy (Dok. MBN/Devilish Joy)

10. Ada pula Cinderella and Four Knights (2016), berpusat pada seorang gadis biasa yang terlibat dengan empat cowok tampan dan kaya raya

poster drama High Society (Dok. SBS/High Society)

11. High Society (2015) menyoroti kisah dua cewek yang latar belakangnya berbeda. Keduanya jatuh cinta dengan cowok yang beda status sosial

poster drama Cinderella and Four Knights (Dok. tvN/Cinderella and Four Knights)

Baca Juga: 5 Rekomendasi Drama Korea Komedi Romantis Hits Netflix, Wajib Nonton 

Verified Writer

Queena Sekar Jasmine

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya