TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

12 Aktor Korea yang Perankan Sosok Tukang Bully di Drakor, Totalitas!

Ada Park Sung Hoon dan Kim Gun Woo di The Glory

Park Sung Hoon di The Glory (instagram.com/netflixkr)

Park Sung Hoon dan Kim Gun Woo merupakan dua pemeran drakor Netflix, The Glory. Mereka sama-sama memerankan versi dewasa dari karakter tukang bully dalam drakor yang juga dibintangi Song Hye Kyo tersebut.

Namun, tak hanya keduanya. Beberapa aktor Korea lainnya juga ada yang tampil memukau saat memerankan sosok perundung dalam drakor. Siapa saja mereka? Berikut dua belas di antaranya.

1. Park Sung Hoon totalitas jadi versi dewasa Jeon Jae Joon, perundung dan pelaku pelecehan seksual saat SMA di The Glory

Park Sung Hoon di The Glory (instagram.com/netflixkr)

2. Kim Gun Woo di drama yang sama, juga jadi versi dewasa dari karakter tukang bully yang gak segan memukul cewek saat SMA

Kim Gun Woo di The Glory (instagram.com/netflixkr)

3. Kim Su Gyeom bikin geregetan dalam Weak Hero Class 1 dengan perannya sebagai tukang bully yang sok hebat dan kejam

Kim Su Gyeom di Weak Hero Class 1 (dok. Wavve/Weak Hero Class 1)

4. Awalnya korban, Hong Kyung justru berubah jadi pelaku bullying hingga membuat temannya koma di Weak Hero Class 1

Hong Kyung di Weak Hero Class 1 (instagram.com/wavve.official)

5. Yoo In Soo tampil ikonik di All of Us Are Dead sebagai Gwi Nam, perundung yang berubah jadi manusia setengah zombi, jahatnya kebangetan!

Yoo In Soo di All of Us Are Dead (instagram.com/netflixkr)

Baca Juga: 11 Aktris Korea Pemeran Tukang Bully di Drakor, Terbaru Lim Ji Yeon

6. Seo Woo Hyuk memerankan versi remaja Son Myeong Oh yang tega memukul dan melecehkan siswi satu sekolahnya di The Glory

Seo Woo Hyuk di balik layar The Glory (instagram.com/woohyeok_seo)

7. Di drama yang sama, ada pula Song Byeong Geun pemeran Jeon Jae Joon remaja yang bertindak kejam pada siswa-siswi lain

Song Byeong Geun di balik layar The Glory (instagram.com/oursongb)

8. Gak hanya sekali, Shin Jae Hwi kerap memerankan tukang bully dalam drakor. Misalnya, di True Beauty dan All of Us Are Dead

Shin Jae Hwi di True Beauty (dok. tvN/True Beauty)

9. Jin Ho Eun tampil totalitas dalam Revenge of Others dengan perannya sebagai perundung keji. Ia juga melakukan pelecehan seksual di sekolah

Jin Ho Eun di Revenge of Others (instagram.com/jinhoeun_)

10. Di Beautiful World, Seo Dong Hyun jadi siswa SMP dan anak orang kaya yang justru merisak temannya sendiri hingga koma

Seo Dong Hyun di Beautiful World (dok. JTBC/Beautiful World)

11. Kim Kang Min tampil apik sebagai siswa kaya yang suka merundung teman sekolahnya yang miskin di The Golden Spoon 

Kim Kang Min di balik layar The Golden Spoon (instagram.com/______kangman)

Baca Juga: 10 Karakter Tukang Bully di Drakor 2022, Sukses Bikin Penonton Kesal!

Verified Writer

S. M. Fatimah

Menulis adalah bekerja untuk keabadian. (Pramoedya Ananta Toer)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya