Daya tarik drama Korea gak hanya bisa kamu lihat dari alur ceritanya, namun juga dari chemistry para pemain yang sukses mencuri perhatian penggemar. Tahun ini, banyak aktor dan aktris yang memiliki chemistry luar biasa hingga digadang-gadang sebagai couple terbaik di drama Korea 2025.
Bahkan, Joy News24 sampai melakukan sebuah survei terhadap 110 profesional industri hiburan Korea Selatan, lho! Tujuannya, untuk mendapatkan siapa saja yang layak disebut sebagai pasangan terbaik tahun ini.
Penasaran gak siapa saja yang masuk di daftar ini? Yuk, langsung simak daftarnya di bawah.
