Betapa seru dan berwarnanya hati para penikmat setia drama Korea di bulan Juli. Betapa tidak? di bulan Juli ini, telah tayang banyak sekali drama-drama menarik dengan cerita yang nggak kalah bikin geregetan. Apalagi kalau ada drama dengan tema perselingkuhan atau sosok pelakor di dalamnya. Pasti bikin para wanita terutama ibu-ibu kebakaran jenggot.
Demi melengkapi bulan Juli yang penuh warna, inilah 5 drama Korea yang sudah tayang dan wajib banget untuk ditonton. Ada yang bikin nyesek di hati. Siapin tissue yang banyak ya!