Drama Korea punya cara unik dalam membangun cerita yang emosional dan membekas di hati penonton. Namun, gak semua drama Korea cocok untuk dibuat ulang atau remake.
Beberapa drama Korea yang susah dibuat remake biasanya memiliki narasi dan karakter yang ikonik. Rasanya mustahil me-remake-nya karena dinilai gak akan sebagus versi aslinya.
Meskipun remake bisa menjadi bentuk penghargaan sebuah karya, drama-drama ini justru lebih cocok dinikmati dalam versi aslinya. Nah, drama apa saja itu? Simak daftar lengkapnya, yuk!