Netflix telah merilis drama Korea Karma pada Jumat (4/4/2025). Proyek ini telah lama dinantikan, karena bertabur bintang ternama seperti Lee Kwang Soo, Park Hae Soo, Shin Min Ah, hingga Lee Hae Joon.
Digarap oleh Sutradara Lee Il Hyung yang sukses dengan film A Violent Prosecutor, apakah drama Karma sebagus itu dan layak untuk ditonton? Baca review drama Korea ini dibawah!
