TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

11 Leader Grup KPop Ini Lebarkan Karier ke Dunia Akting, Ada Suho EXO

Ada yang baru mau debut drama, nih #WaktunyaKorea

Suho EXO (instagram.com/kimjuncotton)

Bukan rahasia umum jika banyak idol KPop yang melebarkan kariernya ke dunia non musik. Misalnya, menjadi model iklan, MC, hingga terlibat dalam produksi variety show Korea.

Tidak sedikit pula dari mereka yang terjun ke dunia seni peran. Berakting di drama maupun film, kemampuan sebelas leader KPop berikut patut diacungi jempol, lho. Siapa saja, ya? Baca terus, yuk!

1. Gak hanya jago dance, Yunho TVXQ telah buktikan kemampuan aktingnya lewat drama I Order You (2015) hingga Meloholic (2017)

Yunho TVXQ sebagai Yoo Eun Ho dalam drama Meloholic (dok. OCN/Meloholic)

2. Selain Splash Splash Love (2015) dan Radio Romance (2018), Yoon Doo Joon HIGHLIGHT juga menjadi first lead dalam tiga seri drama Let's Eat

Doo Joon HIGHLIGHT sebagai Ji Soo Ho dalam drama Radio Romance (dok. KBS2/Radio Romance)

3. Telah berakting sejak tahun 2009, Jung Yong Hwa CNBLUE terakhir kali beradu akting dengan Jang Nara dalam Sell Your Haunted House (2021)

Yong Hwa CNBLUE sebagai Oh In Bum dalam Sell Your Haunted House (dok. KBS/Sell Your Haunted House)

4. Kemampuan akting Irene sukses memukau penggemar saat membintangi drama Women at a Game Company (2016) dan film Double Patty (2021)

Irene Red Velvet sebagai Lee Hyun Ji dalam film Double Patty (dok. KT Hitel/Double Patty)

Baca Juga: 6 Leader Boy Group SM Entertainment Ini Berbakat Jadi Produser Lagu

5. Meski belum terlihat tampil di drama terbaru, penampilan Onew sebagai dokter Lee Chi Hoon di Descendants of The Sun (2016) pasti masih melekat di benak penggemar

Onew SHINee sebagai Lee Chi Hoon dalam Descendats of The Sun (dok. KBS2/Descendants of The Sun)

6. Dinantikan penggemar, JR NU'EST siap debut akting lewat drama I'll Become Your Night yang dikabarkan tayang di paruh kedua 2021

JR NU'EST (instagram.com/pockyjr)

7. Punya senyum manis, Jinjin ASTRO yang multitalenta ini pernah berakting di drama To Be Continued (2015), Sweet Revenge (2015), dan Soul Plate (2019)

Jin Jin ASTRO dalam drama To Be Continued (dok. MBC/To Be Continued)

8. Reply 1997 (2012), Plus Nine Boys (2014), hingga Romance Special Law (2017) adalah drama yang telah dibintangi oleh leader Apink, Park Chorong

Chorong APINK sebagai Han Soo Ah dalam drama Plus Nine Boys (dok. tvN/Plus Nine Boys)

9. Cha Hak Yeon alias N VIXX mantap berkarier sebagai aktor sejak 2014. Namanya tercatat dalam jajaran pemain drama Cheer Up! (2015), Tunnel (2017), hingga Mine (2021)

N VIXX sebagai Ha Dong Jae dalam drama Cheer Up! (dok. KBS2/Cheer Up!)

10. Seperti member Girl's Day lain, Sojin terjun ke dunia akting sejak 2014. Setelah bintangi The King: Eternal Monarch (2020), ia siap comeback di drama fantasi, Return

Sojin Girl's Day sebagai Jo Hae In dalam drama The King: Eternal Monarch (dok. SBS/The King Eternal Monarch)

Baca Juga: Berbakat, 9 Leader KPop Ini Dikenal All Rounder, Ada Bias Kamu?

Verified Writer

Aurora Jang

Member IDN Times Community ini masih malu-malu menulis tentang dirinya

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya