Penikmat KPop dijamin full senyum sepanjang tahun 2026. Pasalnya, di paruh pertama 2026 sejak bulan Januari hingga Juni, sudah ada lebih dari 20 grup yang mengumumkan akan comeback.
Bahkan, beberapa grup legendaris, seperti APINK, EXO, BLACKPINK, BTS, hingga MAMAMOO turut meramaikan. Buat kamu yang penasaran, ayo simak daftar comeback idol Korea yang sudah IDN Times rangkum di bawah ini!
