Ketika bekerja, banyak orang memerlukan fokus dan konsentrasi yang baik. Tidak hanya karena memang tingkat kesulitannya berbeda-beda, tapi durasi waktu yang dihabiskan di tempat kerja juga sangat beragam.
Tak dapat dipungkiri, ada banyak gangguan di kantor yang menyebabkan seseorang kurang fokus dalam bekerja. Untuk mencegah segala bentuk gangguan di kantor selama bekerja, beberapa tips berikut ini dapat dicoba.