Dalam dunia kerja, setiap pekerjaan perlu dilakukan secara terstruktur dengan baik. Saat penugasan kepada pegawai atau staff, perusahaan memerlukan sebuah surat tugas. Surat tugas merupakan jenis surat yang dikeluarkan perusahaan atau lembaga untuk penugasan kepada seorang pegawai untuk melakukan suatu pekerjaan.
Surat ini perlu ditulis secara resmi karena akan diberikan kepada pihak ketiga yang tertera pada surat untuk menjalankan tugasnya. Ingin membuat surat tugas? Berikut format dan contoh surat tugas.