TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 DIY Perabot Rumah dari Ban Bekas yang Keren dan Hemat di Kantong

Yuk, manfaatkan ban bekas jadi barang bermanfaat di rumah!

Instagram.com/ideasdiferentes

Menggunakan barang bekas dengan menyulapnya menjadi perabot rumah yang keren mudah sekali kamu coba. Ban bekas merupakan salah satu bahan yang ternyata bisa diubah menjadi perabot yang mempercantik rumah. Berbekal kreativitas dan ide inovatif, apapun akan mudah kamu wujudkan.

Tak perlu biaya mahal, beberapa perabotan rumah dapat kamu buat sendiri dengan menggunakan ban bekas. Jadi, untuk kamu yang ingin hidup lebih hemat, berikut deretan ide kreatif perabot rumah dari ban bekas. 

1. Menghadirkan sentuhan meja kaca yang berbahan ban dapat mempercantik ruanganmu. Permukaan ban yang bisa kamu cat dengan berbagai warna mudah sekali kamu buat

handymanmagazine.co.nz

2. Kamu juga dapat menghias ruangan dengan pajangan dari ban bekas. Berbagai barang favorit dan lampu hias menjadi pilihan yang bagus untuk kamu manfaatkan

godiygo.com

3. Kemewahan rumah dapat kamu wujudkan dengan menambah cermin pada sudutnya. Biar lebih hemat, ide kreatif cermin ban ini harus kamu coba juga, nih

pistoncars.com

Baca Juga: 8 DIY Hiasan Ruangan Berbentuk Kaktus, Bikin Kamar Kos Estetis Nih!

4. Tampilan eye catching bisa kamu coba dengan sofa mini dari ban. Kamu hanya perlu menambah busa sofa untuk DIY ban yang mudah sekali kamu tiru

duitang.com

5. Tampilan Bohemian style bisa juga menjadi pilihan perabot rumahmu. Mudah banget kok, kamu cuma perlu menutupi ban bekas dengan kain yang bermotif Bohemian

pinterest.com

6. Selain itu, gaya khas Ottoman dapat kamu aplikasikan pula pada sofa mini berbahan bekas. Untuk lebih cantik, hiasi sofa dengan kaki agar ruanganmu lebih klasik

pinterest.com/1001gardens

7. Kamu bisa lebih inovatif dengan membuat tempat tidur untuk hewan peliharaanmu. Motif kain yang lucu dan pemilihan warna yang bagus bikin rumah makin kece

diyspins.com

8. Menambah fasilitas rumah dengan sound system keren berbahan ban bisa menambah keunikan rumahmu. Bisa full music setiap hari, nih

ideiasdiferentes.com.br

Baca Juga: 10 DIY Hiasan Dinding dari Embroidery Hoop, Anak Kos Wajib Coba!

Verified Writer

Nurul Aulia

Ketika dia sedang tidak menulis, kamu akan menemukan dia sedang sibuk rebahan.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya