12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!

Cocok untuk keluarga kecil

Penting untuk memperhatikan bentuk dan ukuran meja makan agar sesuai dengan banyaknya anggota keluarga. Sebab, memiliki meja makan besar dengan jumlah anggota keluarga yang sedikit dapat mengurangi interaksi kedekatan yang terjalin saat makan bersama.

Kamu bisa mempertimbangkan untuk makan di meja berbentuk bulat dengan diameter yang tidak terlalu besar agar momen makan bersama keluarga terasa lebih hangat. Nah, berikut adalah inspirasi meja makan berbentuk bulat yang bisa kamu pakai untuk ruang makanmu agar terlihat lebih estetik dan hangat.

1. Glass table yang ditopang dengan tiga kaki segitiga ini cocok banget untuk kamu penyuka gaya minimalis yang ringkas

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Vecislavas Popa)

2. Meja dengan alas marble berwarna beige yang ditopang dengan kaki kayu ini terlihat classy dan kokoh

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Max Vakhtbovych)

3. Glass table dengan alas tebal yang ditopang oleh satu kaki meja berbahan kramik yang lebar di bagian tengah memberi kesan mewah

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Curtis Adams)

4. Kamu bisa pilih meja kayu dengan empat penopang bentuk pipa berwarna coffee agar momen makan terasa lebih hangat

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Max Vakhtbovych)

5. Meja makan dengan gaya two-tone marble pada alas dan kaki penumpu bergaya spiral ini membuat ruang makanmu jadi glamour

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Max Vakhtbovych)

6. Suka dengan gaya sederhana? Coba gunakan meja makan beraksen kayu alami tanpa cat, cukup difurnish saja agar terlihat lebih mengkilap!

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Vecislavas Popa)
dm-player

Baca Juga: 9 Inspirasi Desain Meja Makan Rumah Mungil, Trik supaya Terasa Lega!

7. Kamu juga bisa mengecat meja kayumu dengan warna putih seperti ini, sederhana tapi nyaman dipandang mata

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Max Vakhtbovych)

8. Meja bulat bergaya all-white dari besi yang ditopang dengan satu kaki besar di bagian tengah, membuat ruang makan terlihat bersih dan rapi!

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Max Vakhtbovych)

9. Meja bulat dari kayu dengan gaya vintage berwarna dark-brown cocok banget buat kamu yang suka barang-barang antik

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Curtis Adams)

10. Meja makan putih dengan gaya kaki yang bersilangan dapat membuat kamu dan keluarga merasa seperti sedang makan di taman, seru!

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Max Vakhtbovych)

11. Memasangkan meja bulat dengan alas marbel di antara kursi-kursi makan berbahan bludru bikin ruang makan jadi terlihat lebih mahal

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Max Vakhtbovych)

12. Meja bulat cokelat muda dengan diameter alas yang kecil akan membuat momen makan lebih akrab karena duduk berdekatan

12 Inspirasi Meja Makan Estetik Berbentuk Bulat, Hemat Tempat!Meja Makan Bundar (pexels.com/Curtis Adams)

Itulah beberapa inspirasi meja makan berbentuk bulat buat kamu yang bosan dengan meja bersudut. Lantas, manakah dari pilihan di atas yang jadi favorit kamu?

Baca Juga: 8 Desain Meja Makan dengan Bangku, Rustic hingga Minimalis

Kintan Ayu Sevila Photo Verified Writer Kintan Ayu Sevila

Sejenis lumba-lumba

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Muhammad Tarmizi Murdianto

Berita Terkini Lainnya