9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!

Cocok buat kamu yang menggemari dunia otomotif

Buat kamu yang punya kendaraan pribadi, memiliki garasi di rumah adalah sebuah keharusan. Karena selain untuk masalah keamanan, memiliki garasi juga penting agar kamu gak parkir sembarang terutama di jalan umum. 

Kamu bisa membuat garasimu lebih fungsional. Supaya gak bingung, kamu bisa sontek beberapa inspirasi garasi rumah berikut ini!

1. Vintage abis, kamu bisa menggunakan tema kayu untuk garasi lengkap dengan lampu warna jingga yang sedikit temaram

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (pexels.com/Mike B)

2. Garasi yang satu ini cocok buat pencinta motor, pemilihan warna cokelat pada dinding dan ubin lantai membuat tampilan makin estetik

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (pixabay.com/SplitShire)

3. Kolektor mobil wajib sontek! Manfaatkan ruangan semaksimal mungkin dengan membuat lantai dua untuk menyimpan berbagai peralatan

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (unsplash.com/Alex Suprun)

4. Klasik, buatlah garasi dengan atap sederhana! Jangan lupa pakai rak untuk menyimpan segala keperluan perawatan mobil!

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (unsplash.com/Mike Lurosso)

5. Kamu juga bisa memanfaatkan basement untuk garasi mobil juga motor. Dinding bata ekspos membuat tampilan garasi semakin estetik!

dm-player
9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (unsplash.com/Alina Rubo)

Baca Juga: 5 Jenis Karpet Ini Mempercantik Dekorasi Kamar, Jadi Makin Nyaman!

6. Garasi ini, bagian tengahnya bisa menampung beberapa kendaraan dan rak dinding dipenuhi berbagai peralatan otomotif

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (unsplash.com/Point3D Commercial Imaging Ltd)

7. Elegan abis, garasi dengan tema warna hitam ini hanya dilengkapi dengan satu rak merah dan lampu LED putih di langit-langit

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (pexels.com/Dennis Truong)

8. Simpel abis! Kamu bisa membuat bangunan sederhana dengan pencahayaan alami dari sela-sela ruang

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (pexels.com/Pixabay)

9. Luas dan eye catching, garasi ini menggunakan dinding bata ekspos dengan atap bertema kayu, makin kece dengan peralatan otomotif tergantung

9 Inspirasi Garasi Rumah, Unik dan Eye Catching Banget!ilustrasi garasi rumah (unsplash.com/Damir Kopezhanov)

Nah, di antara berbagai inspirasi garasi di rumah dia atas, mana yang akan kamu sontek? Pastikan untuk membangun garasi sesuai dengan kebutuhanmu, ya!

Baca Juga: 5 Jenis Bantal yang Cocok Dijadikan Kado Pindahan Rumah

Nurkorida Aeni Photo Verified Writer Nurkorida Aeni

Mari berteman!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya