ilustrasi membeli buku (pexels.com/Ali Khalil)
Selain memilih buku yang kamu suka, akan lebih enjoy pula jika kamu turut memilih buku yang mudah untuk dipahami, apalagi untuk meningkatkan minat baca. Jika kamu memulainya dengan buku yang sulit dipahami, maka otak akan jadi cepat lelah, seperti dikutip Linkedin oleh Rupak Shah selaku Reading Coach dan Content Creator Video.
Sesuatu yang dimulai dengan mudah biasanya dapat membangkitkan semangat dan membuatmu nyaman melakukan hal tersebut. Dengan begitu, minat baca yang kamu punya akan semakin tumbuh dan berkembang menjadi sebuah kebiasaan.
Itu dia lima tips yang bisa kamu lakukan untuk meningkatkan minat baca, khususnya sebagai pelajar. Ikuti tips di atas agar kamu terbiasa membaca, ya!