TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

15 Diksi Indah yang Ada dalam Bahasa Indonesia, Jarang Diketahui!

Cocok untuk dimuat dalam puisi

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

Diksi merupakan istilah lain yang merujuk pada cara pemilihan kata dalam membuat sebuah kalimat dalam Bahasa Indonesia. Umumnya, sebuah diksi digunakan dalam proses membuat karya sastra, seperti puisi, cerpen, novel, dan lainnya.

Hanya saja, diksi-diksi yang biasa digunakan adalah diksi yang memiliki kesan indah sehingga dapat memberikan efek atraktif dan mendalam. Nah, berikut ini beberapa diksi indah dalam Bahasa Indonesia yang perlu kamu ketahui.

1. Buana = Dunia, jagat, atau benua

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

2. Menjeremba = Mengulurkan tangan (untuk mencapai sesuatu) atau menggapai

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

3. Daksa = Badan atau tubuh

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

4. Tirta amarta = Air kehidupan

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

5. Kalis = Suci, bersih, atau murni

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

6. Sujana = Orang berbudi (bijaksana, pandai)

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

7. Citraleka = Pejabat yang tugasnya menulis prasasti

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini 9 Kosakata Tentang Peralatan Makan dalam Bahasa Jepang

9. Jenggala = Hutan atau rimba

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

10. Mengugemi = Memegang teguh (pendirian) atau memercayai sungguh-sungguh

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

11. Sahmura = Batu permata

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

12. Pilon = Tidak tahu apa-apa, tidak tahu-menahu, atau bodoh

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

13. Renjana = Rasa hati yang kuat (rindu, cinta kasih, berahi, dan sebagainya)

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

14. Balabad = Atas angin, angin darat, atau angin pegunungan

IDN Times/M. Tarmizi Murdianto

Baca Juga: 12 Kosakata Bahasa Thailand yang Sering Diucapkan di Seriesnya

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya