TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Inspirasi Desain Kamar Mandi Tema Rustic, Bernuansa Alam dengan Kayu

Vibe yang alami menenangkan banget, lho!

pinterest/haryosuprapto | pinterest/masterbathroomscity.com

Rustic design identik dengan penggunaan kayu sebagai material utama dan didominasi pilihan warna hangat seperti cokelat atau krem. Tema rustic ini juga lekat dengan gaya vintage yang ada di daerah pedesaan atau country-side yang kental nuansa alamnya.

Kalau kamu punya preferensi untuk membuat rustic design di rumah, berikut ini merupakan desain kamar mandi bergaya rustic yang bisa jadi inspirasi. Yuk, langsung cek!

1. Gunakan kayu sebagai dinding di area shower & langit-langit ruangan. Tambahkan rak kayu yang menempel di dinding untuk tempat handuk

pinterest/FarmhouseMagz

2. Gunakan kayu bercat putih sebagai material dasar dinding. Pasang cermin dengan bingkai kayu & wooden floating shelf untuk tempat alat mandi

pinterest/The Recipe Project | Home Decor Ideas

3. Tin bucket sebagai wastafel & kayu gelondongan kecil untuk mejanya, ditambah lantai kayu beserta dinding warna light brown terasa bak rumah eyang

pinterest/masterbathroomscity.com

4. Kamar mandimu gak terlalu luas? Terapkan konsep lantai kayu & dinding berbahan papan di satu sisi. Tambahkan floating shelf & hiasan lain!

pinterest/abbottjames91

Baca Juga: 10 Kamar Mungil buat Pasutri, Tetap Kece Meski Cuma Muat Kasur Aja!

5. Kombinasikan material kayu sebagai dinding kamar mandi dan lantai batu alam berwarna senada. Cocok untuk kesan rustic yang epik!

pinterest/PostsPics

6. Suka desain rumah kabin? Padukan seng alumunium & papan kayu, lalu pakai tong kayu besar yang dialihfungsikan jadi wastafel. Kece!

pinterest/roomysource

7. Gaya rustic bisa didapat dari wooden cabinet untuk menyimpan barang atau rak handuk. Padukan dengan marmer krem kecokelatan!

pinterest/agilshome.com

8. Kalau ingin sentuhan rustic yang lebih simpel, coba gunakan kayu gelondongan sebagai meja wastafel ini. Artistik, kan?

pinterest/Trendehouse

Baca Juga: Asyik buat Hangout & Nyantai, Ini 9 Inspirasi Dekor Rooftop di Rumah!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya