Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandono

Seneng deh lihatnya!

Pernikahan Annissa Soebandono yang digelar beberapa waktu lalu, membuat mata masyarakat ikut tertuju pada saudara Annissa lainnya. Selain Alyssa yang sudah lama dikenal di dunia hiburan, masih ada Ananda Soebandono yang jadi kakak cowoknya. Lalu, ada Muninggar Witin, kakak nomor satu yang mendalami dunia seni rupa.

Kebersamaan mereka semua bikin orang-orang salut. Selain akur dan kompak, banyak hal lainnya yang bisa kamu pelajari dari persaudaraan keluarga Soebandono. Apa saja itu?

1. Lahir dari pasangan J.P. Soebandono & Angki W. Soebandono, Ananda, Alyssa, dan Annissa tumbuh dengan bahagia

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/vitakent/saved

2. Sejak kecil, mereka bertiga sudah terbiasa kompak satu sama lain. Gak heran yang melihatnya saja sudah senang

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/anandasoebandono

3. Sebagai kakak lelaki satu-satunya, Ananda dapat mengayomi dan melindungi adik-adiknya yang perempuan semua

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/anandasoebandono

4. Gak cuma Ananda saja, Alyssa & Annissa juga selalu menjaga satu sama lain. Salah satunya, jika ada yang sakit

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/anandasoebandono

5. Mereka juga gak pernah melupakan hari ulang tahun setiap anggota keluarganya. Seperti kejutan kue ulang tahun untuk Annissa ini

dm-player
Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/anandasoebandono

Baca Juga: 14 Gaya Annissa Soebandono Lakukan Prewedding, Bak Bidadari Khayangan

6. Mereka bertiga sepakat kalau pendidikan yang tinggi itu penting. Gak heran, kuliah jauh-jauh sampai luar negeri dijabani

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/anandasoebandono

7. Kini, mereka semua telah menjalani kehidupan masing-masing. Meski begitu, mereka tetap menghormati prinsip yang dijalani tiap pribadi

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/anandasoebandono

8. Keluarga tetap prioritas! Mereka selalu menyempatkan berkumpul di sela-sela padatnya kesibukan

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/anandasoebandono

9. Selain mereka bertiga, ada satu saudara lagi bernama Muninggar. Jarang terekspos, semua akur & saling mendukung saat Annissa menikah

Akur, 9 Hal yang Kamu Pelajari dari Persaudaraan Keluarga Soebandonoinstagram.com/annissanns

Itu dia sembilan hal yang bisa kamu pelajari dari persaudaraan Soebandono Bersaudara. Kalau kamu dan saudaramu, gimana? Sudah saling akur, kompak, menghormati, dan mendukung seperti mereka kah?

Baca Juga: Inspirasi Gaun Pernikahan Indah Annissa Soebandono, Sakral & Kekinian

Topik:

  • Febriyanti Revitasari
  • Pinka Wima

Berita Terkini Lainnya