TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Kalimat Afirmasi untuk Menumbuhkan Semangatmu Setiap Hari

Hati dan pikiran merupakan pondasi kesuksesanmu

ilustrasi pria sedang bekerja (pexels.com/Andrea Piacquadio)

Kadang kelelahan, membuat kamu kehilangan semangat untuk terus melangkah. Istirahat boleh saja dilakukan sehingga dengan begitu kamu akan punya semangat untuk kembali berjalan. 

Selain semangat, jangan lupa menyuntik diri dengan kalimat afirmasi berikut agar kamu bisa meraih semua mimpimu.

 

1. Aku ingin bahagia, tidak ada waktu untuk kesedihan

ilustrasi wanita percaya diri (pexels.com/Sam Lion)

2. Aku sudah bekerja keras dan berjalan jauh. Aku yakin sukses hanya menunggu waktu terbaik

ilustrasi perempuan berbahagia (pexels.com/Sam Lion)

3. Aku baik-baik saja walaupun banyak pembenci yang akan terus mengusik perjalananku

ilustrasi suasana diskusi (pexels.com/RODNAE Productions)

4. Apa yang aku lakukan, akan kembali pada diriku sendiri. Aku wajib melakukan yang terbaik

Ilustrasi wanita bekerja. (pexels.com/Andrea Piacquadio)

Baca Juga: 5 Afirmasi Positif Agar Kamu Selalu Percaya Diri, Ampuh Cegah Minder!

5. Aku bisa melakukannya, seperti orang lain juga berhasil melampauinya

Ilustrasi pria di kantor. (pexels.com/Andrea Piacquadio)

6. Aku bisa bangkit, seperti orang lain yang bisa bangkit setelah terjatuh jauh lebih dalam

Ilustrasi suasana rapat. (pexels.com/Anna Shvets)

7. Aku bisa melakukan banyak hal, karena aku masih jauh lebih beruntung dari banyak orang

Ilustrasi pria tersenyum. (pexels.com/Andrea Piacquadio)

8. Aku pernah terluka di masa lalu, yang membuatku jauh lebih kuat dan lebih siap untuk menghadapi hari ini dan hari esok

Ilustrasi berjalan bersama sahabat. (pexels.com/Keira Burton)

9. Aku tidak menemukan alasan untuk menyerah pada takdir

Ilustrasi bersama teman-teman. (pexels.com/Andrea Piacquadio)

Baca Juga: Butuh Semangat Hidup? 10 Quotes Haemin Sunim Ajak Kamu Lebih Bijak

Verified Writer

Januar Lestari

Terbang bebas mengangkasa

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya