TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Koleksi Busana Bertema Japanese Look di Ulang Tahun SOGO Ke-30

Koleksi kece Shiroshima dan Play with Batik, nih!

Koleksi Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

Berbicara mengenai fashion memang tak ada habisnya. Setiap orang pasti ingin tampil memukau di berbagai kegiatan. Salah satu caranya adalah dengan pemilihan busana yang tepat. 

Busana yang bermotif unik sedang digandrungi. Berikut koleksi busana bertema Japanese Look di Ulang Tahun SOGO ke-30. Merupakan koleksi dari Shiroshima dan Play with Batik, pagelaran busana tersebut di Kota Kasablanka Jakarta (14/3) lalu.

1. Wrap top berwarna oranye yang dipadu rok ikat bermotif melati putih ini, terlihat cocok dengan outer panjang yang satu corak

Koleksi Shiroshima Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

2. Ada pula halter neck top, outer beraksen pita, dan 3/4 length sleeves yang dipadu wideleg pants dan diberi outer skirt

Koleksi Shiroshima Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

3. Memadukan sleeveless top, wideleg pants, dan outer dengan berbagai macam motif, tampilan ini tidak terkesan berlebihan

Koleksi Shiroshima Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

4. Halter neck top oranye diikuti oversized outer bermotif padi yang dipadu dengan cropped pants ini, membuat tampilan semakin chic

Koleksi Shiroshima Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

Baca Juga: Daun Semanggi Menjadi Highlight Koleksi ETU di MUFFEST 2020

5. Untuk tampilan lebih feminin, padukan atasan berpotongan tent dengan straight skirt dan outer bermotif seperti ini!

Koleksi Shiroshima Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

6. Buat cowok, bisa pakai set kimono dan hakama abu serta haori navy blue berlengan pendek. Makin mirip orang Jepang, nih!

Koleksi Play With Batik Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

7. Untuk gaya yang lebih formal, ada atasan dengan mandarin collar berwarna navy blue & hakama abu-abu

Koleksi Play With Batik Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

8. Untuk tampilan sopan dan simpel, bisa gunakan gaya ini. Gunakan atasan mandarin collar, kemudian straight pants dengan belt

Koleksi Play With Batik Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

9. Memadukan 2 motif dalam satu tampilan, set kimono ini tampak menawan. Ada motif garis seperti lurik serta motif khas Jepang

Koleksi Play With Batik Japanese Look di acara Anniversary SOGO. 14 Maret 2020. IDNTimes/Rizka Yulita

Baca Juga: OOTD Modest Fashion dengan Koleksi Etnik AISAA, Cocok untuk Hijabers!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya