Dating atau berkencan dengan seseorang menjadi hal yang menyenangkan sekaligus membuat bingung bagi orang yang pendiam. Kamu mungkin harus merubah sedikit kebiasaan seperti, keluar di waktu libur dan saling bertukar pesan. Karena pribadimu yang gak terlalu terbuka pada orang lain, kamu mungkin akan mengalami sedikit kesulitan dalam hubungan ini.
Nah, di bawah ini ada beberapa tips dating yang bisa diikuti oleh orang pendiam. Biar gak penasaran, yuk simak cara-caranya!