TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

11 Referensi Baju Kondangan Couple Bergaya Kasual, Ekstra Nyaman

Cocok dipakai di acara outdoor party

referensi baju kondangan couple bergaya kasual (instagram.com/ennolerian_ | instagram.com/therealdisastr | instagram.com/eriskanakesya)

Memilih baju kondangan yang kompak bersama pasangan, memang susah-susah gampang. Selain mengenakan baju couple yang serasi, kamu juga bisa menyesuaikannya dengan tema acara pesta.

Apabila kamu ingin menghadiri pesta kondangan yang santai, baju kondangan couple bernuansa kasual bisa jadi pilihan. Simak ide-idenya di sini!

1. Pakai one set batik yang terdiri dari rok lilit, outer, serta blus polos. Pasangan cukup kenakan kemeja batik dan celana panjang saja. Pas buat remaja!

Sarah Menzel (instagram.com/ssarah_menzel)

2. One shoulder dress, sling bag, dan sepatu teplek ini modis banget untuk beach party! Partner bisa tampil serasi dengan setelan kemeja & celana putih

Bunga Zainal (instagram.com/bungazainal05)

3. Tiru gaya modis mereka dengan baju batik couple. Kenakan midi dress asimetris dan minta pasanganmu pakai kemeja batik & celana denim

Eriska Alexander (instagram.com/eriskanakesya)

Baca Juga: 10 Gaya Kondangan Couple Warna Biru, dari Kasual sampai Semiformal

4. Untuk pesta outdoor nan santai, kamu bisa kenakan ruffle dress dengan lengan puff serta belt. Partner cukup pakai atasan putih & celana cokelat

Dian Sastro (instagram.com/therealdisastr)

5. Satu lagi ide OOTD putih yang kasual, terdiri dari gamis, pasmina, dan shoulder bag. Partner-mu bisa pakai baju koko & sneakers

Anisa Rahma (instagram.com/anisarahma_12)

6. Padu padan blus satin, rok midi, dan tas pesta ini anggun abis! Meski gak pakai baju couple, tetap serasi dengan kemeja batik yang dipakai pasangan

Ayu Dewi (instagram.com/mrsayudewi)

7. Kenakan one set yang terdiri dari outer dan celana panjang di hari kondangan. Jangan lupa pakai inner polos dan sepatu yang nyaman

Enno Lerian (instagram.com/ennolerian_)

8. OOTD couple bergaya Korea ini bisa ditiru dengan pakai midi dress, kalung mutiara, dan clear heels. Partner-mu bisa pakai T-shirt, blazer, dan sneakers

Shinta Rosari (instagram.com/shinta_rosari)

9. Kenakan tube dress panjang untuk hadir di pernikahan sahabat. Minta pasangan pakai kemeja berwarna senada, celana chinos, dan pantofel

referensi baju kondangan couple bergaya kasual (instagram.com/cindycendana)

10. Kamu bisa pakai long dress beraksen slit untuk night party. Karena vibes-nya santai, pasanganmu cukup kenakan kemeja batik lengan pendek saja

referensi baju kondangan couple bergaya kasual (instagram.com/dazenvrilla)

Baca Juga: 13 Baju Kondangan Couple Warna Earthy Tones, Nuansa Hangat dan Nyaman

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya