Memiliki pasangan yang sehati, sejiwa, sepemikiran, itu sih hampir mendekati mustahil ya. Karena, yang namanya menjalin hubungan dengan orang lain, pasti akan ada beberapa perbedaan atau bahkan perselisihan yang terjadi. Tenang aja, ini bukan jadi tanda bahwa hubungan kamu gak sehat dan toxic, kok.
Banyak atau sedikitnya perbedaan antara kamu dan pasangan juga gak bisa jadi takaran seberapa sehat hubungan kalian. Justru, ada lima tanda nih bahwa hubungan kalian sehat. Mau tau apa aja? Yuk cek bareng-bareng apakah hubungan kalian sudah punya tanda-tanda berikut ini.