TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Inspirasi OOTD Hijab Nuansa Putih ala Via Zulviani, Pretty!

Bikin gayamu makin stunning!

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

Warna putih menjadi warna netral yang mudah untuk dipadukan dengan berbagai warna. Warna ini juga dapat membuat look kamu terlihat manis dan warm.

Salah satu selebgram yang sering membagikan tips OOTD hijab warna putih yaitu Via Zulviani. Mulai dari blouse hingga dress, berikut beberapa ide mix and match outfit hijab nuansa putih yang dapat kamu sontek. Keep scrolling!

Baca Juga: 10 Inspirasi OOTD Hijab Bernuansa Putih, Cocok buat Bukber

1. Memakai knit dress warna broken white yang dipadukan dengan hijab pasmina hitam. Makin stylish dengan tambahan handbag warna hijau

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

2. Untuk semiformal look. Kamu bisa kenakan pants warna olive, hijab warna hitam, dan blouse putih dengan tambahan obi belt motif, eye catching!

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

3. Perpaduan tunik warna putih dengan pants warna hitam dan pleated hijab nuansa warna hijau yang fresh dan chic!

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

Baca Juga: 9 OOTD Hijab Nuansa Putih ala Helmi Nursifah, Eye Catching Abis!

4. Inner shirt warna hitam dapat kamu padukan dengan culottes pants warna baby blue dan outer warna broken white, terlihat stunning!

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

5. Inner shirt warna hitam dan outer warna broken white juga dapat kamu kombinasikan dengan culottes pants warna latte, makin warm!

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

6. Buat kamu yang suka memakai pattern shirt. Rok serut warna putih dengan inner shirt warna krem bisa jadi kombinasi yang pas untuk OOTD trendi

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

7. Padu padan antara inner shirt dan pants warna putih dengan floral cardigan nuansa warna hijau dapat dukung gaya korean style outfit!

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

8. Punya pleated skirt warna putih di rumah? Kamu bisa mix and match dengan shirt warna soft blue dan hijab warna hitam

potret Via Zulviani (instagram.com/viaazulviani)

Baca Juga: 10 Inspirasi OOTD Hijab dengan Atasan Putih ala Seviqe Febinita

Verified Writer

Annisa Khoirina

Creating my own sunshine🐧

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya