TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Kebaya Brokat Pernikahan Artis Paling Modis, Memukau Dipandang Tamu

pakai kebaya putih saat akad

Kebaya pernikahan artis. (instagram.com/miktambayong / instagram.com/kaarabride / instagram.com/kikysaputrii)

Kebaya masih banyak digunakan perempuan Indonesia untuk melangsungkan akad pernikahan. Biasanya, kebaya untuk pernikahan mengadaptasi unsur modern yang diaplikasikan pada busana tradisional.

Ragam kain adat dengan nuansa etnik yang disandingkan dengan penggunaan kebaya, juga membuat penampilan semakin memorable. Inilah 9 kebaya pernikahan artis yang paling modis, cocok untuk akad pernikahanmu!

1. Anggun dalam balutan kebaya sage green dengan aksen lengan yang menjuntai, bawahannya berupa kain batik tulis sidomukti Jogja

Kebaya brokat pernikahan artis. (instagram.com/didietmaulana)

2. Kebaya panjang ini dimodifikasi dengan lengan bishop yang manis. Diadopsi kerah chengosam untuk bikin penampilan semakin istimewa

Kebaya pernikahan artis. (instagram.com/miktambayong)

3. Kenakan siger Sunda dengan kebaya putih akan jadi perpaduan yang elok abis. Menawan dengan tambahan selendang berbahan organza

Kebaya pernikahan artis. (instagram.com/kikysaputrii)

Baca Juga: 13 Kebaya Akad Nikah Seleb Terapik 2022, Putih Kesannya Sakral

4. Nuansa lebih bold dan megah berkat kebaya beraksen train dengan payet sebagai ornamen penunjangnya. Mewah banget gaya ini, ya?

Kebaya pernikahan artis. (instagram.com/myrnamyura)

5. Kalau ingin tampil manis dan kekinian, coba aplikasikan kebaya lengan panjang dengan aksen cape yang atraktif. Penampilan auto chic

Kebaya pernikahan artis. (instagram.com/svarna_byikatindonesia)

6. Classy look didapatkan dari penggunaan kebaya panjang dan hiasan bros tumpuk di bagian depan. Rok batik cokelat kian menunjang gaya

Kebaya pernikahan artis. (instagram.com/kaarabride)

7. Model kebaya dengan kerah terbuka, terlihat memukau untuk akad pernikahan, apalagi dengan tambahan train yang menjuntai indah

Kebaya pernikahan artis. (insatgram.com/glencachysaraofficial)

8. Pilih nuansa etnik dengan kebaya kutubaru dan selendang yang cerah pada busana. Style yang simple ini terkesan klasik

Kebaya pernikahan. (instagram.com/ayumaulida97)

Baca Juga: 9 Kebaya untuk Kondangan Akad Pernikahan, Modelnya Simple dan Santun

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya