TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Style Brokat Hijab untuk Kondangan ala Nadhilady, Banyak Variasinya!

padanannya memesona

Outfit kondangan nadhilady. (instagram.com/nadhilady)

Ada banyak pilihan untuk tampil menawan saat kondangan. Kamu bisa kenakan dress, kebaya, hingga tunik yang akan membuat penampilanmu kian elegan.

Jika masih belum tahu apa yang hendak dikenakan untuk kondangan, simak beberapa referensinya dalam artikel ini. Inilah 7 ide style brokat dengan hijab untuk kondangan ala selebgram Nadhilady.

1. Modifikasikan kebaya kutubaru dengan gaya modern. Aplikasikan model busana tradisional menggunakan material brokat yang elok

Outfit kondangan nadhilady. (instagram.com/nadhilady)

2. Kesan manis terpancar berkat tunik dengan aksen wrap yang pancarkan keanggunan. Kian manis dengan padanan rok bernuansa selaras

Outfit kondangan nadhilady. (instagram.com/nadhilady)

Baca Juga: 14 Outfit Brokat Kondangan Berwarna Gelap yang Elegan dan Menawan

3. Pancarkan gaya elegan dengan kimono outer bernuansa putih. Apik saat dikombinasikan bersama straight pants

Outfit kondangan nadhilady. (instagram.com/nadhilady)

4. Bikin gaya kondangan jadi lebih menawan dengan menyandingkan maxi dress bersama outery item, seperti look yang satu ini

Outfit kondangan nadhilady. (instagram.com/nadhilady)

5. Tampil berkelas berkat paduan high-low outer berpalet warna cerah yang dikombinasikan bersama pleated skirt. Stylish abis!

Outfit kondangan nadhilady. (instagram.com/nadhilady)

6. Pakai tunik brokat yang punya detail bell sleeves untuk bikin busana lebih dreamy. Pelengkapnya dapat berupa pointed toe shoes

Outfit kondangan nadhilady. (instagram.com/nadhilady)

Baca Juga: 9 Ide Outfit Kondangan selain Brokat ala Meirani Amalia

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya