TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Ide Layering Outfit untuk Hijabers, Bikin Gaya Makin All Out!

Biar gak salah tumpuk nih!

Berbagai Sumber

Sudah banyak wanita berhijab yang menerapkan teknik layering pada penampilannya. Selain mampu untuk menghindari busana yang dapat memberi kesan ketat di tubuh, dengan menerapkan teknik yang satu ini kamu juga bisa terlihat lebih fashionable meski hanya memadukan outfit yang sederhana.

Nah, biar gak salah tumpuk dan terbebas dari kesan norak, lebih baik kamu intip langsung beberapa ide padu padan layering outfit berikut ini, deh!

1. Pilih kemeja multi pattern dengan plaid culotte pants untuk dipadukan dengan classic slip dress, pakai Converse shoes biar makin stylish!

instagram.com/nissachair

2. Lapisi stripe turtleneck milikmu dengan grey t-shirt dress dan bawahan berupa boyfriend jeans untuk gaya yang lebih relax

instagram.com/nissachair

3. Mungkin sudah biasa jika hanya memadukan overall jeans dengan stripe t-shirt, tapi kali ini coba deh tambah plaid outer untuk menunjang gayamu

instagram.com/tasyakissty

4. Kamu bisa kenakan kemeja putih sebagai inner untuk dipadukan dengan plaid midi dress dan plisket skirt

instagram.com/nissachair

Baca Juga: 9 Gaya Hijab Olla Ramlan Saat Berlibur ke Eropa, Stylish Banget!

5. Atau tampil chic dengan balutan classic hijab dan denim shirt yang dilapisi kimono outwear dan white pants

instagram.com/nissachair

6. Layering outfit dengan hoodie dan setelan denim juga gak kalah fashionable, lho!

instagram.com/tantrinamirah

7. Lagi-lagi kemeja, kali ini sempurnakan layering outfit-mu dengan long outer warna army dan plisket skirt warna mustard

instagram.com/nissachair

8. Pashmina warna pastel bisa kamu padu dengan white inner, colorful shirt, rompi jeans dan white pants untuk tampilan yang lebih atraktif

instagram.com/tasyakissty

9. Ingin terapkan boyish style? Pilih busana bernuansa navy untuk hijab dan bawahannya, lalu denim jacket untuk kamu kombinasikan dengan kemeja warna beige

instagram.com/nissachair

Baca Juga: 10 Ide OOTD ala Medicaliens, Hijabers Kece yang Retro Abis!

Verified Writer

Putri Elv

null

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya