TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Cewek Wajib Tahu, Ini 5 Hal Remeh yang Tunjukkan Kamu Siap Dilamar

#GirlThing Kamu pasti punya salah satunya girls!

Pixabay/Adina Voicu

Semua cewek umumnya ingin segera menikah bila usia memasuki usia matang. Sayangnya gak semua cewek bisa menikah cepat sesuai keinginannya. Namun tentu saja cewek bisa berusaha agar jodohnya cepat datang bila cewek mampu berusaha.

Nah buatmu para cewek, jika 5 hal di bawah ini sudah kamu miliki, jodohmu pasti akan segera datang menghampirimu, catat ya!

1. Bisa mengendalikan emosi

Pixabay/Stock Snap

Jika kamu merupakan seorang perempuan yang mampu mengendalikan emosi, kamu bisa lebih bijak dalam memulai suatu hubungan. Kabar baiknya, cewek yang mengesampingkan emosi akan cepat dilamar karena pribadinya selalu bijak dan menjalani hidup no drama.

Percayalah sikap terlalu banyak drama akan membuat cowok lelah, sehingga cewek yang mampu menjaga emosinya pasti akan selalu dilirik oleh cowok manapun.

2. Punya sikap penyayang yang tulus

Pixabay/neildodhia

Sikap penyayang terutama terhadap anak-anak harus dimiliki setiap perempuan. Namun bedanya ada yang menyayangi dengan tulus dan ada yang tidak. Seorang perempuan yang menyukai anak-anak dan tulus menyayangi siapa saja, tentu akan cepat dilamar karena inner beauty-nya terpancar.

3. Belajar dan memahami tugas seorang istri

Pixabay/Takmeomeo

Jika jauh-jauh hari kamu belajar bagaimana cara menjadi istri yang baik dan bagaimana cara mengelola rumah tangga, kamu pasti akan cepat dipinang. Karena apa? Karena kamu sudah mempersiapkan sedini mungkin untuk berumah tangga sehingga kamu akan cepat dilamar.

4. Tak lagi menghiraukan rasa baper

Pixabay/Adina Voicu

Gampang baper sama cowok, menandakan kamu gak siap untuk dilamar. Sedangkan jika kamu setia hanya pada satu orang dan sudah gak baper sama cowok lain, maka tunggu saja kapan waktu yang tepat cowokmu akan melamar!

Verified Writer

Indah Shaliha

Someone who loves writing and pottery

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya