TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Inspirasi Street Style ala Aurel Hermansyah, Kece Banget!

Cocok untuk hangout sampai liburan

instagram.com/aurelie.hermansyah

Gaya yang lebih simple namun tetap trendi dan bisa menjadi inspirasi adalah street style yang sesungguhnya. Seperti yang digunakan oleh Aurel Hermansyah di beberapa kesempatan jalan-jalannya.

Baik untuk jalan-jalan di dalam ataupun luar negeri. Ia membagikan OOTD street style yang kece banget dan pastinya bisa ditiru untuk para anak muda kekinian nih. Seperti apa sih?

1. Gak perlu ribet, cukup pakai ripped jeans dengan t-shirt yang simple tapi tetap cocok untuk jalan-jalan

instagram.com/aurelie.hermansyah

2. Siapa bilang rok mini tidak cocok dengan sneaker? Padukan dengan jaket agar penampilan makin sporty

instagram.com/aurelie.hermansyah

3. Kamu juga bisa memadukan rok mini dengan jaket kulit. Sneakers slip on bisa membuat penampilanmu makin chic

instagram.com/aurelie.hermansyah

4. Hoodie bisa jadi andalah busanamu saat musim gugur yang mulai dingin. Celana jeans hitam bisa membuatmu nampak makin elegan

instagram.com/aurelie.hermansyah

Baca Juga: Ulang Tahun, 10 Pesona Aurel Hermansyah di Usia 21 Tahun

5. Street style juga bisa lho membuat penampilanmu fancy. Pakai jaket parkamu, sepatu boots ditambah tas yang keren

instagram.com/aurelie.hermansyah

6. Sepatu , bisa tetap jadi andalan saat jalan-jalan, selain nyaman penampilan pun juga makin menawan

instagram.com/aurelie.hermansyah

7. Ingin tampil lebih girly? Checkered mini dress yang dipadukan dengan sneakers supaya tetap aktif saat berlibur

instagram.com/aurelie.hermansyah

8. Penampilan sporty tetap bisa jadi pilihanmu. Selain sneakers, kamu bisa memadukan dengan celana jeans dan atasan berwarna cerah

instagram.com/aurelie.hermansyah

9. Tambahkan aksesoris syal rajut dan kacamata. Supaya stylemu makin maksimal kecenya

instagram.com/aurelie.hermansyah

Baca Juga: 9 Transformasi Aurel Hermansyah Jadi Princess Jasmine, Bikin Pangling!

Verified Writer

Nelsi Islamiyati

Menulis adalah salah satu terapi terbaik saat kita mulai lelah berbicara.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya