TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 OOTD Hijab ala Annissa Soebandono, Makin Mirip sang Kakak

#IDNTimesLife Idola baru dalam fashion hijab

instagram/annissanns

Adik dari aktris Alyssa Soebandono, yaitu Annisa Soebandono, mengikuti jejak sang kakak untuk mengenakan hijab. Meski begitu, penampilannya yang kini serba tertutup itu sudah langsung menarik perhatian netizen.

Gaya berbusananya terlihat matching, bak para hijabers terkenal. Yuk, langsung saja kita lihat OOTD hijab ala Annisa Soebandono di bawah ini! Awas terkesima!

1. Harus tetap stylish meski hanya berbelanja ke supermarket, seperti Annisa yang padukan blouse putih, pashmina, dan straight jeans

instagram/annissanns

2. Supaya penampilan casual makin trendy, tambahkan belt tipis, outer model kemeja, dan pilih jeans model cutbray

instagram/annissanns

3. Ingin bergaya edgy tanpa berlebihan? Kenakan outfit serba hitam, lalu padukan dengan jeans model kulot

instagram/annissanns

4. Annisa tampil manis dengan outfit yang warnanya kalem, seperti beige dan abu-abu. Cocok untuk kostum hangout

instagram/annissanns

Baca Juga: 9 Adu Gaya Mahliza Lubis vs Nissa Sabyan, Fashion Hijab nan Brilian

5. Perpaduan outfit warna cokelat muda dan hitam, gak akan pernah gagal membuat look-mu terlihat elegan

instagram/annissanns

6. Inilah potret Annissa dengan outfit serba hitam, mulai dari hijab, dress, hingga flat shoes. Cocok juga buat kondangan, nih!

instagram/annissanns

7. Selain bisa jadi outfit nongkrong cantik di kafe, style ini bisa kamu kenakan ke kampus dengan menambahkan outer

instagram/annissanns

8. Gak ada salahnya untuk sesekali tampil dengan outfit berwarna earthy yang hangat. Bikin kamu kelihatan kalem!

instagram/annissanns

Baca Juga: 11 Outfit Hijab Kasual ala Selebgram Helmi Nursifah, Simpel Buat OOTD!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya