14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 Ribuan

Bagi kamu yang belum punya baju Lebaran, merapat!

Lebaran identik dengan busana yang rapi, bersih dan penampilan yang menawan. Banyak orang memilih untuk beli baju Lebaran agar gayanya semakin memukau.

Inilah rekomendasi baju Lebaran kekinian yang bisa jadi referensi untukmu. Harganya pun beragam, mulai dari Rp100 ribuan dan bisa beli secara online di marketplace kesayanganmu!

1. Hava outer tunik dengan material brokat dari Dezhafhijab ini, punya 11 pilihan warna, lho! Kamu bisa dapatkan dengan harga Rp130 ribuan saja

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanRekomendasi baju lebaran. (Shopeeco.id/Dezhafhijab)

2. Atasan bermaterial silk dari Hollingberry ini, dibanderol dengan harga Rp130 ribuan. Akan kelihatan manis bila dipadukan dengan rok!

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/Hollingberry)

3. Ciptakan minimalist style dengan kaftan berpotongan loose dari Wulfi. Dengan harga Rp155 ribuan, kamu bisa dapat look yang menawan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/Wulfi)

4. Outer brokat dengan aksen renda dapat menjadi busana yang elegan banget dari Napusha. Tersedia dalam 5 warna seharga Rp143 ribuan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/Napusha)

5. Long dress dengan material yang flowy, jadi effortless outfit untuk hari raya. Dapatkan dari online store Butik Kamu dengan harga Rp125 ribu

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/Butik Kamu)

6. Tunik panjang dari My Rubylicious seharga Rp149 ribuan ini punya ornamen yang simpel. Membuat momen Hari Raya jadi lebih berkesan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/Myrubylicious)

7. Kesannya elegan tampil dengan tunik panjang brokat berwarna kalem yang dibanderol dengan harga Rp129 ribuan. Dapatkan dari Dezhafhijab

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/Dezhafhijab)

8. Midi dress ini punya style kekinain, pas untuk Lebaran! Kamu bisa kenakan outfit serupa dari Eifa.id yang dibanderol dengan harga Rp139 ribuan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/eifa.id)

9. Jangan lewatkan outer panjang dengan material lace yang punya paduan warna elegan. Kamu bisa beli secara online di els.ofc

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/els.ofc)

Baca Juga: 8 Ide OOTD Hijab ala Ravira Naila Khansa untuk Momen Lebaran

10. Bagi yang ingin tampil etnik pakai batwing top, busana dari Diana Batik yang punya beragam warna, bisa didapatkan dengan harga Rp120 ribuan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/dianabatik)

11. Denosa Fashion menghadirkan busana panjang dengan motif yang elegan. Cocok banget untuk Lebaran, apalagi dengan harga Rp170 ribuan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/denosa.fashion)

12. Long dress dari byaclotch.outfit bisa di-styling hingga 3 gaya! Kalau kamu mau, dapatkan dengan harga Rp129 ribuan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/Byacloth.outfit)

13. Ingin tampil outstanding saat Lebaran? LISH Official hadirkan dress model ruffles dengan materila yang dreamy banget seharga Rp179 ribuan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (Shopee.co.id/LISH Official)

14. Gaya simple tetapi tetap memukau bisa kamu dapatkan dengan one set dari Enkawear dengan harga Rp199 ribuan

14 Rekomendasi Baju Lebaran Simpel Kekinian, Harga Mulai Rp100 RibuanBaju lebaran. (shopee.co.id/enkawear)

Beberapa rekomendasi di atas semoga bisa membantu kamu tampil menawan saat Lebaran. Bagikan juga artikel ini ke teman-temanmu, ya!

Baca Juga: 5 Rekomendasi Mukena untuk Lebaran 2024, Modelnya Kekinian Banget!

Topik:

  • Dina Fadillah Salma
  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya