9 Ide Hair Style ala Mitsuki 'Koki' Kimura, Pemilik Long Hair Merapat!

Berkarier sebagai model papan atas, Mitsuki "Koki" Kimura adalah putri bungsu dari aktor Takuya Kimura dan aktris Shizuka Kudo. Jadi model terkenal asal Jepang, tentunya membuat Koki Kimura memperhatikan penampilannya. Tak terkecuali dengan tatanan rambutnya.
Lewat laman Instagramnya, Koki Kimura sering kali mengunggah potret dirinya sambil memamerkan rambut panjangnya. Nah, buat kamu yang juga punya rambut panjang seperti Koki, sembilan ide tatanan rambut Koki berikut bisa kamu sontek, nih!
1. Tak ingin repot? Gaya rambut pony tail cocok buatmu yang sibuk
2. Ingin tampil elegan? Kamu bisa membuat rambut panjangmu lebih bergelombang dan bervolume seperti ini
3. Kamu juga bisa tampil manis dengan messy braid hair seperti ini, lho
4. High hair bun seperti ini juga mudah dibuat dan cocok untuk diaplikasikan dalam gaya sehari-hari
5. Cara lain untuk membuat penampilan makin kece adalah dengan menambahkan topi seperti yang satu ini
Editor’s picks
Baca Juga: 9 Ide OOTD Kasual ala Koki Kimura, Cocok Buat Nongkrong
6. Half pony tail sangat cocok dengan Koki Kimura yang membuat pesonanya makin terpancar
7. Pas banget buat rambut panjang, tambahkan pita panjang pada gaya rambut pony tail seperti ini juga bikin penampilanmu terlihat manis
8. Side braid hair pas banget buat kamu yang ingin tampil natural dan anti ribet selama di dalam rumah
9. Ingin tampil cute? Kamu bisa mencoba half high hair bun ala Koki Kimura seperti ini, lho
Buat kamu pemilik rambut panjang seperti Kimura, tak ada salahnya menyontek salah satu hair style sang model di atas. Kamu juga menyesuaikannya dengan kebutuhan atau stylekamu sehari-hari.
Baca Juga: 10 Pesona Mitsuki "Koki" Kimura, Model Remaja Putri Kimura Takuya
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.