TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Potret Rupawan Miguel Lucas, Mister Global Spanyol 2021

Gimana peluangnya di kompetisi internasional?

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

Mister Global merupakan kontes yang berbasis di Thailand dan dibuat pada tahun 2014. Mister Global diketuai oleh pengusaha D. Pradit Pradinunt. Sejak awal, hampir 60 negara telah ambil bagian dengan mengirimkan pria terbaik dari negaranya untuk berlaga di ajang tersebut.

Spanyol merupakan salah satu negara yang akan mengirimkan wakilnya ke kontes Mister Global dengan terpilihnya Miguel Angel Lucas Carrasco sebagai Mister Global Spanyol 2021. Kenali Miguel Lucas dengan 10 potret berikut ini.

1. Miguel Lucas mewakili daerah Toledo dalam kompetisi nasional Espana Reinado Nacional De Belleza (RNB) 

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

2. Ia berusia 21 tahun saat mengikuti kompetisi ini 

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

3. Tak hanya rupawan, ia juga memukau dengan postur tubuh setinggi 195 cm 

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

4. Miguel mengikuti pelatihan pendidikan pemadam kebakaran untuk Dewan Kota Madrid 

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

Baca Juga: 10 Fakta Ahmad Rifki Izza Maulana, Mister Teen Kalimantan Selatan 2021

6. Selain itu, ia juga diketahui menggemari dunia fotografi dengan hasil foto yang super ciamik

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

7. Miguel bertekad untuk meraih gelar Mister Global untuk negaranya 

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

8. Hingga saat ini, Spanyol belum pernah memenangkan kontes Mister Global 

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

9. Komitmen, profesionalisme dan perjuangan menjadi senjata utamanya dalam kompetisi

Miguel Lucas (instagram.com/lucascco)

Baca Juga: 10 Fakta Han Jung Wan, Mahasiswa Kece Juara Mister International Korea

Verified Writer

Noor Rochim

Se agapó stin kardiá

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya