Beberapa waktu lalu, Kanada telah memilih seorang wanita bernama Olga Bykadorova untuk berlaga di ajang Miss Grand International 2021 yang akan diadakan pada bulan Oktober mendatang. Olga resmi dinobatkan sebagai Miss Grand Kanada 2021 pada Jumat (18/06/2021) yang lalu.
Bakal jadi salah satu saingan Sophia Rogan, Miss Grand Indonesia 2021, mari kita berkenalan dengan Olga Bykadorova melalui kesembilan potretnya berikut ini. Check this out!