TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Referensi Outfit Ngampus ala Tod Panapong, Rapi dan Fashionable!

Andalkan outfit warna netral

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

Karena gak ada aturan untuk memakai seragam saat kuliah, banyak banget yang sering kebingungan harus memakai outfit apa supaya gak boring. Kamu termasuk yang suka bingung harus pakai apa, gak? Ada baiknya untuk memakai outfit dengan warna netral dan gak ngejreng saat ngampus.

Gak perlu khawatir, kamu bisa mengikuti sembilan referensi outfit ngampus ala aktor Thailand, Tod Panapong, berikut ini. Kita simak bareng-bareng sampai selesai, ya!

1. Pertama, Tod memadukan inner shirt hijau tua berlapis outer hitam dengan celana trousers khaki dan sneakers favoritnya

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

2. Selanjutnya, Tod memakai kemeja abu-abu dengan celana jeans hitam. Tampilannya simpel banget

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

3. Kemeja putih dengan basic jeans adalah dua item yang wajib banget masuk koleksi di lemari kamu

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

4. Selanjutnya, Tod memadukan collared shirt krem dengan basic pants cokelat. Cowok bumi banget, nih!

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

Baca Juga: 8 Inspirasi Outfit Ngampus ala Winwin NCT WayV, Kece Maksimal! 

5. Kombinasi inner shirt putih dengan kemeja outer hitam dan cargo pants beige ini makin stylish berpadu sneakers putih

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

6. Kamu bisa memadukan printed shirt putih dengan basic jeans dan sneakers putih. Simpel tapi chic abis!

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

7. Paduan kemeja cokelat dengan celana jeans hitam dan canvas sneakers hitam ini juga cocok untuk dipakai ngampus, lho

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

8. Berikan tampilan lebih kalem dengan memakai collared shirt krem dengan celana trousers baby pink dan sneakers putih

potret Tod Panapong (instagram.com/todpranapong)

Verified Writer

Arunika Bintang

Merayakan hidup lewat tulisan

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya