TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Rekomendasi Flanel Brand Lokal Pria, Cocok untuk Ngampus! 

Tampil menawan dengan produk lokal

Ilustrasi kemeja flanel (unsplash.com/nana graphic)

Apakah kamu baru saja diterima di perguruan tinggi impian? Atau, bisa jadi kamu mahasiswa lama yang sangat merindukan kelas tatap muka? Sebelum kamu benar-benar memulai kelas tatap muka, ada baiknya persiapkan pakaian kuliah nanti.

Nah, salah satu fashion item yang bisa kamu jadikan andalan yaitu kemeja flanel. Saat ini sudah banyak kemeja flanel brand lokal yang beredar dipasaran dengan kualitas bagus. Bagi kamu yang ingin mengoleksinya, simak beberapa rekomendasi berikut ini biar gak salah pilih. Scroll sampai habis, ya!

1. Memiliki fitur quick dry system sehingga mudah kering ketika terkena air, kemeja flanel dari Vuxor Adventure cocok buat kamu mahasiswa pencinta alam

kemeja flanel vuxor adventure (biggo.id)

2. Cotton goods merupakan salah satu brand pakaian lokal yang menghadirkan beragam flanel pria dengan desain yang simple dan warna-warna netral yang kalem

kemeja flanel cotton goods (shopee.co.id)

3. Broodis menjadi salah satu brand kemeja flanel lokal yang cukup laris di pasaran karena bahan dari kemeja ini memakai kain flanel premium dengan potongan regular fit

kemeja flanel brodis (www.bukalapak.com)

4. Woodcutter menjadi brand flanel lokal yang terkenal dengan harga produknya yang terjangkau, cocok untuk kantong mahasiswa!

kemeja flanel Woodcutter (shopee.co.id)

Baca Juga: 9 Ide Mix and Match Kemeja Flanel untuk Pria, Anti Boring!

5. Bahan dari kemeja flanel Screamous memakai katun flanel yang lembut dan tidak mudah kusut serta punya potongan regular fit

kemeja flanel Screamous (shopee.co.id)

6. Roughneck 1991 bisa dibilang menjadi salah satu brand fashion yang gak asing lagi ditelinga anak muda, brand ini juga memiliki pilihan kemeja flanel dengan kualitasnya yang jempolan!

kemeja flanel Roughneck 1991 (shopee.co.id)

7. Vengoz merupakan salah satu merek lokal yang berani menjamin bahwa setiap produknya mempunyai harga jual yang sebanding dengan kualitas yang ditawarkan, gak perlu ragu lagi!

kemeja flanel Vengoz (www.bukalapak.com)

8. Kamu termasuk mahasiswa yang aktif di kampus?? Kemeja berbahan katun flannel dari Geoff Max ini sangat nyaman dan adem digunakan untuk aktivitas padat di keseharian

kemeja flanel Goeff Max (www.tokopedia.com)

Baca Juga: 9 Rekomendasi Kemeja Putih Pria, Cocok untuk Agustusan!

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya