TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Mix and Match OOTD Pakai Topi ala Yangyang WayV, Modis dan Nyentrik!

Gayanya simpel dan gak bikin boring

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

Topi adalah salah satu pelengkap fashion item yang banyak disukai oleh kalangan cowok untuk terlihat stylish dan modis. Selain untuk menunjang penampilan, topi juga berguna untuk melindungi kepala dari paparan sinar matahari. Ada beragam model topi yang dapat kamu sontek, kamu bisa menyesuaikan dengan OOTD yang sesuai dan cocok.

Jika kamu suka tampil menggunakan topi, kamu bisa tiru gaya ala idol KPop yang kerap memakai topi. Salah satunya ialah YangYang WayV yang kerap tampil menggunakan topi dengan OOTD yang simpel dan kasual. Jika kamu penasaran seperti apa penampilannya, berikut beberapa inspirasi mix and match outfit pakai topi ala YangYang WayV di bawah ini.

1. Bergaya kasual, YangYang padukan bucket hat beludru hitam, sweatshirt beludru, dan bawahan joger pants stripped juga sneakers monokrom

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

2. Beret hat hitam terlihat serasi dipadukan dengan tank top putih dibalut kemeja hitam, loose pants, dan pantofel shoes. Stylish dan nyentrik!

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

3. Gaya simpel buat liburan, YangYang pilih bucket hat hitam, oversize long sleeveless jersey, short jeans pants, sunglasses, dan sneakers

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

Baca Juga: 7 Inspirasi OOTD Warna Hitam ala Ten WayV, Chic Andalan Cowok Mamba!

4. Effortless dan nyentrik, printed long sleeveless stripped dengan cargo black jeans bisa buat outfit hangout. Pakai topi baseball hitam juga, ya!

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

5. Nongkrong jadi makin keren, t-shirt putih dibalut jacket hoodie, distressed black jeans, high top sneakers, dan topi baseball hitam

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

6. Kaus hitam dibalut jaket parasit dengan bawahan sweatpants parasit ini juga cocok. Tinggal pakai leather sneakers dan beanie hat

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

7. Tampil stylish, YangYang pakai graphic tee hitam dibalut jaket kulit shearling, loose pants, canvas sneakers, dan printed beanie hat

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

8. Hangout simpel jadi makin modis dengan memadukan graphic tee hitam dibalut tracktop jacket, joger pants, dan beanie hat putih polos

OOTD pakai topi ala YangYang WayV (instagram.com/yangyang_x2)

Verified Writer

sofi devi

~do whatever you want, now or never~ Haven, Stray Kids

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya