TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

10 Ide Mix and Match Sneakers ala Aktor Go Kyung Pyo, Anti Ribet!

Gayanya simpel dan modis

Instagram.com/kopular

Go Kyung Pyo merupakan aktor ternama Korea Selatan. Ia paling dikenal karena aktingnya di berbagai KDrama populer, seperti Reply 1988, Chicago Typewriter, Private Lives, Strongest Deliveryman, dan Jealousy Incarnate.

Di kehidupan nyata, aktor kelahiran 1990 ini dikenal punya gaya busana simpel namun stylish. Salah satu item fashion yang sering dipakainya adalah sneakers. Cocok kamu tiru, berikut sepuluh ide padu padan outfit sneakers ala aktor Go Kyung Pyo.

1. White sneakers cocok kamu padukan dengan celana denim dan kaos lengan panjang warna putih

Instagram.com/kopular

2. Bro, kamu bisa tampil kece dengan kaos pendek hitam, celana warna senada, dan sepatu sneakers dengan aksen silver

Instagram.com/kopular

3. Paduan white t-shirt, cardigan putih, celana jeans, dan sepatu sneakers putih cocok juga, lho kamu pakai untuk kencan

Instagram.com/kopular

4. Ingin tampil simpel saat nongkrong? Kenakan saja celana pendek dengan hoodie, sepatu sneakers, waist bag, dan topi

Instagram.com/kopular

Baca Juga: 10 Ide Mix and Match Sneakers ala Lee Joon Gi, Simpel dan Trendi!

5. All black outfit bikin gayamu simpel namun keren. Padukan jeans hitam, black longsleeve, sneakers, dan bucket hat

Instagram.com/kopular

6. Gaya ini bisa kamu pakai saat akan hangout bareng teman. Kenakan sweat pants, sweater, bucket hat, serta sepatu bertali

Instagram.com/kopular

7. Saat cuaca lagi dingin, kamu bisa memadukan celana hitam dengan puff jacket warna navy dan sepatu sneakers favoritmu

Instagram.com/kopular

8. Swag abis, padukan sweat pants putih dengan sweater warna senada, jaket, bucket hat, dan sneakers warna coklat

Instagram.com/kopular

9. Kamu bisa tampil keren dengan celana pendek hitam, kaos garis-garis hijau-hitam, dan sepatu dengan aksen warna hijau

Instagram.com/kopular

Baca Juga: 9 Ide Mix and Match Sneakers ala Choi Byung Chan, Kekinian Abis!

Verified Writer

S. M. Fatimah

Menulis adalah bekerja untuk keabadian. (Pramoedya Ananta Toer)

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya