Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

10 Gaya Kasual Hanjin TWS dengan Outfit Oversized, Keren Abis!

Hanjin TWS
inspirasi oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)
Intinya sih...
  • Hanjin tampil effortless dengan sweater garis hitam putih, celana wide-leg gelap dan sneakers putih yang beri kesan santai tapi stylish
  • Tampilan kasual dengan jaket denim oversized, celana wide-leg hitam dan bucket hat bergaris yang beri sentuhan street style kekinian
  • Paduan long sleeve bernuansa sporty, dipadukan celana jeans wide-leg dan sneakers putih untuk look kasual yang hangat
Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

Kalau kamu suka gaya berpakaian yang santai tapi tetap terlihat keren, style Hanjin TWS wajib banget jadi inspirasi! Member TWS yang satu ini dikenal punya selera fashion yang unik dominan dengan outfit berpotongan oversized dan loose fit.

Meski tampilannya terkesan sederhana, kombinasi warna netral dan siluet longgar yang ia pilih justru bikin penampilannya terlihat effortlessly stylish. Yuk, intip deretan gaya kasual Hanjin yang bisa banget kamu tiru buat daily look!

1. Hanjin tampil effortless dengan sweater garis hitam putih, celana wide-leg gelap dan sneakers putih yang beri kesan santai tapi stylish

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

2. Tampilan kasual dengan jaket denim oversized, celana wide-leg hitam dan bucket hat bergaris yang beri sentuhan street style kekinian

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

3. Paduan long sleeve bernuansa sporty, dipadukan celana jeans wide-leg dan sneakers putih untuk look kasual yang hangat

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

4. Kemeja putih oversized, tank top putih dan jeans longgar, menciptakan gaya minimalis yang clean tapi tetap stylish

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

5. Hanjin tampil playful dengan outer plaid oversize, celana kulot pink longgar dan sneakers putih, menciptakan look cerah dan fun khas street style

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

6. Dengan jaket cropped, celana wide leg dan kacamata hitam, memberi kesan chic dan modern di jalanan kota

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

7. Hanjin tampil kasual dengan kaus putih basic, rompi kotak-kotak oversized dan celana kargo longgar, menciptakan look santai ala street style Korea

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

8. Paduan long sleeve putih tipis dan celana sweatpants abu longgar, menciptakan look cozy yang tetap stylish untuk suasana santai

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

9. Hanjin tampil santai dengan graphic tee, rompi abu-abu dan celana hitam longgar berantai. Gaya streetwear yang simpel tapi keren abis!

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

10. Cardigan merah marun dipadukan dengan cargo pants krem oversized dan sneakers putih, tampil kasual tapi stylish buat hangout di hari cerah

Hanjin TWS
oversized style Hanjin TWS (instagram.com/tws_pledis)

Nah, itu dia sederet gaya kasual Hanjin TWS yang membuktikan kalau tampil stylish nggak harus ribet. Cukup padukan item-item oversized dengan warna yang lembut dan potongan yang nyaman, kamu udah bisa dapetin vibe clean dan modern kayak Hanjin. Gaya ini cocok banget buat kamu yang pengin tampil keren tanpa kehilangan kesan santai. Jadi, outfit mana nih yang paling pengin kamu coba?

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Wahyu Kurniawan
EditorWahyu Kurniawan
Follow Us

Latest in Men

See More

5 Moisturizer yang Bisa Diaplikasikan pada Kulit Kepala Botak, Aman!

16 Nov 2025, 05:05 WIBMen