Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
For
You

7 Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026, Cowboy Look!

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)
Intinya sih...
  • Runway KUME menampilkan kemeja motif kotak-kotak dan washed jeans dengan topi koboy anyaman unik
  • Koleksi KUME juga mencakup kemeja bermotif serupa, blue jeans, dan topi koboy anyaman
  • Sleeveless top dipadukan dengan outer shirt, cargo pants, baseball cap, serta basic boots
Disclaimer: This summary was created using Artificial Intelligence (AI)

KUME, sebuah label asal Korea Selatan turut memeriahkan panggung mode Jakarta Fashion Week 2026. Mengangkat tema "Wear Your Dream"", dimana koleksi ini terinspirasi dari keindahan alam yang terbentuk oleh waktu untuk mewujudkan gaya trendi Seoul dengan praktikalitas urban Jakarta.

Koleksi ini terdiri dari gabungan busana berbahan halus seperti kemeja yang dipasangkan dengan jaket ringan, serta statement piece topi koboy dari anyaman unik untuk memperkuat karakter. Berikut kami bagikan beberapa koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026. Yuk, check it out!

1. Runway KUME dibuka dengan koleksi kemeja lengan panjang motif kotak-kotak dan washed jeans. Slayer di atas kepala bikin gaya makin keren!

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)

2. Masih dengan koleksi kemeja bermotif serupa, kali ini KUME menggabungkannya dengan blue jeans dan topi koboy dari anyaman yang unik

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)

3. Ada sleeveless top yang berpadu dengan outer shirt dan cargo pants model cargo. Kian sempurna dilengkapi baseball cap

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)

4. KUME tunjukkan gaya edgy lewat basic boots dan topi koboy yang menjadi pelengkap dari setelan kemeja knit dan cargo pants

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)

5. Cargo pants berwarna beige lebih memikat ketika dipadukan dengan kemeja tribal, basic boots, dan topi koboy nuansa cokelat

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)

6. Gaya kasual minimalis, KUME suguhkan outer berbahan parasut yang dipadukan dengan plain shirt dan blue jeans

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)

7. Beralih ke parachute outer khaki yang dipadukan dengan t-shirt warna senada, serta bawahan black jeans yang modis

Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026
Koleksi KUME di Jakarta Fashion Week 2026 (dok. Jakarta Fashion Week)

Itulah ragam koleksi busana dari KUME di Jakarta Fashion Week 2026. Melalui berbagai konsep cowboy look yang unik, KUME ingin menjembatani kreativitas pakaian pria dengan suatu ekspresi diri yang lebih bebas dan berani.

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Share
Editor’s Picks
Topics
Editorial Team
Wahyu Kurniawan
EditorWahyu Kurniawan
Follow Us

Latest in Men

See More

Pilihan Konten Favorit Pria, Bisa Tunjukkan Prioritas Hidupnya

04 Nov 2025, 18:03 WIBMen