14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!

Gaya OOTD Lee Know Stray Kids yang mudah disontek

Bernama asli Lee Minho, artis yang disapa Lee Know ini debut di tahun 2018 bersama Stray Kids dengan berposisi sebagai main dancer di dalam grup. Selain profesional dalam bidang dance, Lee Know juga mahir dalam memadukan outfit miliknya, lho!

Jika kamu sedang mencari referensi style ala idol KPop, keempat belas style Lee Know Stray Kids di bawah ini mungkin bisa jadi referensi kamu dalam berpakaian. Penasaran kayak gimana? Langsung aja baca sampai habis artikelnya. Keep scrolling!

1. Pakai kemeja berwarna putih lalu padukan dengan skinny jeans dan sneakers putih, look kamu jadi kasual abis!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/realstraykids)

2. Kenakan kaus tie dye berwarna hijau dan padukan dengan celana jeans, sneakers, serta baret hat hitam, gaya jadi chic abis!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/straykids.leeknow)

3. Tampil kasual dengan kaus putih, kardigan cokelat serta celana jeans, simpel dan mudah disontek!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/skz.straykids)

4. Kenakan kaus lengan panjang berwarna putih lalu padukan dengan vest cokelat serta beludru basic pants dark blue. Pakai sneakers agar makin keren dan trendi!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/singlesmagazine)

5. Pakai kaus putih lalu tumpuk dengan sweater hitam dan padukan dengan celana jeans senada, look-nya kece banget buat outfit kampus, nih!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!Referensi Outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/straykids.leeknow)

Baca Juga: 11 Ide Style Kampus ala I.N Stray Kids, Simpel dan Mudah Disontek!

6. Tampil fresh dan chic dengan long t-shirt putih yang dipadukan dengan wide leg pants berwarna  geranium pink, soft abis!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/skz.straykids)

7. Tampil kasual dengan memadukan kaus berwarna biru dengan jaket putih serta skinny jeans hitam, kekinian!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/skz.straykids)

8. Padukan kaus hitam, track pants hitam senada serta kardigan berwarna abu-abu, simpel dan cocok banget buat daily outfit!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/realstraykids)

9. Tampil simpel dengan memadukan rugby shirt dan loose fit jeans. Pakai beanie hat agar gaya makin kece, ya!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/realstraykids)

10. Tampil soft nan kalem dengan kaus putih, sweater cokelat serta celana jeans berwarna broken white!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/skz.straykids)

Baca Juga: 9 Inspirasi Outfit Kasual ala Felix Stray Kids, Kekinian Banget!

11. Kenakan kaus hitam, kemeja putih lalu mix dengan vest etnik dan celana jeans, classy abis!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/straykids__leeknow)

12. Kenakan sweater lalu padukan dengan short pants serta sneakers, kasual dan simpel banget!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/straykids.leeknow)

13. Padukan kaus putih, leather jacket serta celana jeans untuk tampil trendi dan stylish. Tambahkan baret hat untuk menunjang penampilan kamu, ya!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/realstraykids)

14. Tampil edgy dengan kemeja hitam dan leather pants hitam senada, gaya jadi swag dan trendi abis!

14 Referensi Outfit ala Lee Know Stray Kids, Kekinian dan Stylish!referensi outfit Lee Know Stray Kids (Instagram.com/skz.straykids)

Gaya makin keren dan kekinian, kamu bisa tiru style Lee Know Stray Kids di atas untuk meng-upgrade gaya berpakaian kamu. Semoga gaya Lee Know di atas dapat menjadi referensi style kamu agar makin trendi dan fashionable, ya! Selamat mencoba.

Baca Juga: 9 Ide Padu Padan Outfit ala Changbin Stray Kids, Simpel nan Kasual!

Senja _ Photo Verified Writer Senja _

"You can’t spell ‘Love’ without ‘V’.”

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Wahyu Kurniawan

Berita Terkini Lainnya