Jakarta, IDN Times - Berbagai berita menarik ditayangkan pada Rabu (28/1/2026) di kanal News IDN Times. Di antaranya tentang Kapolres Metro Depok Kombes Pol Abdul Waras memberikan motor dan modal usaha kepada Suderajat (49), pedagang es gabus yang dituduh personel polisi dan TNI menggunakan spons sebagai bahan produk esnya.
Selain itu, ada juga berita respons BMKG yang membantah narasi di media sosial bahwa Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) berisiko seperti bom waktu.
Untuk mengetahui berita-berita menarik yang ditayangkan pada Rabu kemarin, berikut dirangkum dalam Top 5 News IDN Times.
