Serigala merupakan predator alami yang dikenal sebagai pemburu ulung di alam liar, bahkan dianggap sebagai salah satu predator puncak. Serigala ternyata memiliki strategi berburu yang cukup unik dan sangat terorganisir jika dibandingkan dengan hewan lainnya, sebab sering kali melakukan kerja sama dalam kelompok untuk menangkap mangsa.
Keberhasilan berburu dilakukan serigala tidak hanya bergantung pada kekuatan fisik yang dimiliki, namun juga kecerdasan dan koordinasi dalam kawanannya. Berikut ini merupakan lima fakta ilmiah mengenai cara berburu yang dilakukan serigala, sehingga membuat mereka menjadi predator yang sangat efektif untuk menangkap mangsa.