TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Punya Sistem Reproduksi Unik, Ini 10 Potret Spesies Hewan Aseksual

Salah satunya adalah komodo #IDNTimesScience

bintang laut (unsplash.com/Pedro Lastra)

Laman Biology Online melaporkan bahwa reproduksi aseksual adalah cara reproduksi atau perkembangbiakan tanpa penyatuan sel kelamin atau gamet (sperma dan sel telur). Hal ini berlawanan dengan perkembangbiakan seksual yang memerlukan penyatuan gamet jantan dan betina untuk menghasilkan keturunan.

Nah, beberapa spesies hewan ternyata bisa melakukan reproduksi secara aseksual. Penasaran dengan kelompok fauna tersebut? Inilah mereka!

1. Dicatat dalam National Geographic, kadal ekor cambuk bisa menghasilkan telur dan embrio tanpa pembuahan

kadal ekor cambuk (gosanangelo.com)

2. Hiu betina dapat berkembang biak tanpa adanya pejantan. Dilansir New Scientist, evolusi membentuk mereka menjadi spesies aseksual

ikan hiu (unsplash.com/Gerald Schombs)

3. Reptil terkenal dengan kemampuan aseksual yang menakjubkan. Ular piton jadi salah satu spesies yang bisa melakukannya, seperti dilansir BBC

potret ular piton dan telur-telurnya (emborapets.com)

4. Seperti diulas oleh LiveScience, komodo betina dapat menghasilkan telur tanpa keterlibatan komodo jantan

potret naga komodo (unsplash.com/Joshua Cotten)

Baca Juga: 10 Potret Hewan Sedang Memanjat Pohon, Termasuk Ikan dan Kepiting

5. Nah, kalau bintang laut bisa berkembang biak dengan cara membelah diri. Dilansir Science Daily, metode kloning ini dilakukan sejak zaman purba

potret bintang laut di pantai (theconversation.com)

6. Dicatat laman Phys, dalam banyak kasus, tawon jantan dihasilkan dari sel telur yang tidak dibuahi

potret koloni tawon di sarangnya (abcwildlife.com)

7. Hydra berkembang biak dengan cara bertunas. Para ahli menyatakan bahwa cara ini merupakan salah satu metode purba yang masih ada

potret spesies hydra dan tunas-tunasnya (sciencing.com)

8. Dilansir dalam Insect Top, kutu daun bisa bereproduksi secara seksual dan aseksual tergantung pada situasinya

koloni kutu daun (medium.com)

9. Udang marble dapat melakukan reproduksi aseksual. Mengutip laman Science Mag, spesies ini memakan apa saja di sungai

udang marble (sciencemag.org)

Baca Juga: 7 Hewan Pemilik Telinga Berukuran Super Besar, Apa Hebatnya?

Verified Writer

Dahli Anggara

Age quod agis...

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya