Kelinci (pexels.com/Maria Tyutina)
Kamu sering melihat kelinci memakan wortel di kartun? Sayangnya, sayuran umbi-umbian seperti wortel bukanlah bagian alami dari makanan kelinci. Wortel mengandung terlalu banyak gula.
Melansir Medivet, 80% makanan utama kelinci harusnya adalah jerami atau rumput. Mereka juga bisa memakan sayuran segar sekitar 15% makanan mereka. Mereka juga bisa makan makanan pellet berkualitas tinggi sekitar 5%.
Kelinci juga minum sangat banyak, ingat untuk mengisi tempat minuman mereka secara berkala ya!
Unik bukan? Sekarang kamu jadi tahu banyak tentang kelinci. Makanan mereka tidak harus wortel, dan kelinci minum sangat banyak. Kamu juga harus mempertahankan image menggemaskan kelinci setelah tahu mereka memakan poop mereka sendiri. Unik bukan?