Sudirman Cup merupakan kejuaraan bulu tangkis beregu campuran paling bergengsi. Turnamen ini sudah diselenggarakan sejak 1989 dan rutin digelar tiap dua tahun sekali hingga saat ini.
Sejak pertama kali digelar pada 1989, baru delapan negara yang berhasil meraih medali di kejuaraan ini. Berikut daftar delapan negara yang pernah meraih medali di Sudirman Cup.