Renault tak akan menggunakan mesin buatan sendiri mulai Formula 1 2026. Team Enstone, julukan tim milik Renault di Formula 1, akan menggunakan mesin Mercedes mulai 2026. Keputusan itu tak lepas dari buruknya performa mesin Renault pada era turbo hybrid.
Renault tak bisa bersaing dengan mesin-mesain dari pabrikan lain, seperti Ferrari, Honda, hingga Mercedes. Pahadal, mesin Renault sebelumnya dikenal sebagai salah satu yang terbaik dalam sejarah Formula 1 dengan koleksi 12 gelar juara dunia konstruktor. Lantas, mengapa mesin Renault begitu buruk pada era turbo hybrid? Simak ulasannya di bawah ini!
