Jakarta, IDN Times - Fase laga Liga Champions 2025/26 berlanjut pada matchday kelima pekan ini. Pada Rabu (26/11/2025) dini hari WIB. Laga Chelsea dan Barcelona jadi tajuk utama.
Selain Chelsea dan Barcelona, ada beberapa tim yang akan mentas hari ini. Manchester City, Borussia Dortmund, Juventus, dan Napoli juga akan ambil bagian.
