Pada zaman sekarang ini, game-game yang ada di masyarakat terdiri dari berbagai karakter. Mulai dari manusia, hewan, dan masih banyak lagi lainnya. Salah satu karakter yang paling diminati adalah karakter hewan terutama ikan hiu. Game-game bertema tentang ikan hiu mempunyai aksi yang menantang sekaligus seru.
Nah berikut ini ada beberapa game bertema ikan hiu yang wajib kalian mainkan. Game apa sajakah? Yuk intip langsung ulasannya ya!