Musim gugur di Jepang menghadirkan warna-warni daun maple dan ginkgo yang memesona, serta ragam acara budaya yang khas. Jika kamu tertarik menjelajahi pengalaman berbeda, artikel ini akan membahas festival musim gugur di Jepang bulan November yang unik yang sangat layak dikunjungi, nih. Kamu akan merasakan berjalan di antara kerumunan penonton lokal, ikut merasakan energi tradisi masa lalu, sekaligus menikmati keindahan alam yang berubah warna.
Yuk, lihat tujuh festival musim gugur pilihan yang spektakuler dan unik di Jepang khusus buat kamu!
